Kumpulan Soal-soal Sistem Reproduksi Pada Manusia


Kumpulan Soal-soal Sistem Reproduksi Pada Manusia

Soal 1

Yang berfungsi sebagai termo regulator adalah ....
a. tubulus seminiferus
b. skrotum
c. ductusafferens
d. uretra
e. epididimis

Soal 2

Pada spermatogenesis, sel yang bersifat diploid adalah ....
a. sperma
b. spermatozoa
c. spermatosit primer
d. spermatosit sekunder
e. spermatid

Soal 3

Sel awal dari proses spermatogenesis yang terjadi pada testis adalah ....
a. spermatogonium
b. 1 sel spermatozoid fungsional
c. 4 sel spermatozoid fungsional
d. gamet dengan kromosom poliploid
e. 4 sel spermatozoa yang diploid

Soal 4

Dalam proses spermatogenesis, meosis I terjadi pada peristiwa ....
a. spermatogonium menjadi spermatosit primer
b. spermatosit primer menjadi spermatosit sekunder
c. spermatosit sekunder menjadi spermatid
d. spermatid menjadi sperma
e. spermatogonium menjadi sperma

Soal  5

Pada proses spermatogenesis terbentuk 4 sel haploid yang belum berekor disebut ....
a. spermatogonium
b. spermatosit primer
c. spermatid
d. spermatosit sekunder
e. spermatozoa

Soal 6
laki.
Skrotum ditunjukkan nomor ...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. -

Soal 7

Pada kepala sperma terdapat enzim yang dapat menembus ovum, yaitu ....
a. proteinase dan hialuronidase
b. air seni dan sperma
c. sperma dan testosteron
d. enzim dan air seni
e. hormon dan enzim

Soal 8

Pada proses oogenesis diawali oleh ....
a. satu polosit
b. dua polosit
c. tiga polosit
d. dua oogonium
e. satu oogonium

Soal 9

Nani mengalami menstruasi hari pertama tanggal 2 maret. Maka ia akan mengalami ovulasi tanggal ...
a. 2 Maret tahun yang sama
b. 15 februari tahun yang sama
c. 15 maret tahun yang sama
d. 25 januari bulan sebelumnya
e. 7 februari tahun yang sama

Soal 10

Pembentukan sel telur melalui pembentukan folikel menjadi folikel degraf. Hormon yang berperan dalam proses tersebut adalah ....
a. ACTH
b. LH
c. Lactogen
d. FSH
e. Progesteron

Berlangganan update artikel terbaru via email:


0 Komentar untuk "Kumpulan Soal-soal Sistem Reproduksi Pada Manusia"

Post a Comment

Silahkan ditanyakan jika ada yang bingung